Matematika


Memusatkan pada pengembangan kemampuan berhitung yang kuat


Menguasai berhitung adalah kunci untuk maju ke materi Matematika SMA. Fitur dasar dari materi ini adalah memusatkan pada pengembangan kemampuan berhitung yang kuat, yang memungkinkan Takeshi maju secepat mungkin ke materi Matematika SMA. Berdasarkan pengalamannya sebagai guru Matematika SMA, Toru Kumon yakin bahwa menguasai berhitung adalah kunci yang memungkinkan anaknya untuk nantinya menerapkan konsep-konsep Matematika.




Takeshi, di kelas 6 SD, mencapai materi kalkulus diferensial dan integral untuk kelas 2 SMA

Dimulai dengan soal-soal penjumlahan dan secara cepat maju ke materi Matematika SMA ada Juli 1954, Takeshi mulai menggunakan materi buatan ayahnya ketika ia di kelas 2 SD. Ia mulai dengan soal-soal penjumlahan dan maju secara cepat sampai ia mencapai materi kalkulus diferensial dan integral untuk kelas 2 SMA ketika ia di kelas 6 SD.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar